Thursday, July 26, 2012

Cara mengobati/ Mengatasi Rambut Rontok - kulit kepala yang tidak sehat,

Cara mengobati/ Mengatasi Rambut Rontok - Rambut disebut-sebut juga sebagai mahkota apalagi bagi seorang wanita mungkin lebih berharga dari sebuah mahkota. Tapi apa jadinya jika rambut anda rontok, ini memang sangat menyebalkan apalagi jika tidak diatasi yang akan membuat anda mengalami kebotakan di kemudian hari. Tapi anda tidak usah khawatir jika rambut rontok anda kurang dari 100 helai perhari, karena itu masih dalam hal wajar.

Rambut rontok bisa disebabkan oleh berbagai hal, seperti akibat keturunan, kulit kepala yang tidak sehat, terlalu banyak terpapar bahan kimia, anemia, kemoterapi dan karena stress. Untuk pengobatan / cara mengatasi rambut rontok memang sudah sangat bervariasi dizaman sekarang, mulai dari cara tradisional, alami bahkan sampai cara modern. Saya lebih menyarankan cara tradisional dan cara alami karena cara tersebut karena lebih hemat dikantong dan dapat bertahan lebih lama, berbeda dengan cara modern yang menggunakan cara instan dan pastinya bakalan membuat kantong anda menipis. Tapi, saya juga tak menyatakan cara modern itu buruk, dan itu semua pilihan anda.

Cara mengobati/ Mengatasi Rambut Rontok

No comments:

Post a Comment